Kisah Asal Batu Akik di RI, Mulai Safir Hingga Giok


//images.detik.com/content/2015/03/16/1034/063530_akik.jpg

Jakarta - Masyarakat Indonesia saat ini sedang dianda fenomena booming batu akik. Berbagai jenis batu akik menjadi perbincangan yang cukup hangat di berbagai tingakatan masyarakat.

Sejumlah jenis batu akik yang populer di Indonesia itu mulai dari batu bacan, safir, zamrud, ruby, giok, kecubung, dan banyak lagi.


Dari mana sih asal batuan ini?


Berikut informasi yang dihimpun detikFinance, soal asal usul batuan akik seperti dirangkum, Senin (16/3/2105).