Ini Alasan Dahlan Sering Blusukan ke Daerah-daerah

Jakarta - Menteri BUMN Dahlan Iskan sering roadshow alias blusukan ke berbagai daerah. Misalnya pekan ini ia keliling ke 7 daerah khususnya di wilayah Indonesia Timur, apa alasan Dahlan?"Alasan kenapa saya sering berkunjung di daerah tujuannya agar dapat melihat secara langsung kondisi daerah tersebut," kata Dahlan ketika berbincang di Hotel Jayakarta,...
readmore »»  

Mau Belajar Jadi Pengusaha Secara Gratis? Ini Caranya

Jakarta - Ada banyak cara seseorang untuk menjadi pengusaha, mulai dari kursus singkat bahkan belajar ke luar negeri. Di Indonesia ada cara mudah dan gratis belajar menjadi pengusaha dari tokoh terkenal. Bagaimana caranya?"Tidak perlu biaya apapun cukup register di www.ciputra-uceo.com," ungkap President Universitas Ciputra Entrepreneurship Online...
readmore »»  

Harga Emas Lompat ke Tingkat Tertinggi di Akhir Pekan

New York - Pada perdagangan akhir pekan, harga emas internasional lompat hampir 2% ke tingkat tertingginya dalam 2 bulan terakhir. Kenaikan harga emas didorong oleh berita menurunnya penjualan rumah di AS, yang membuat keraguan akan membaiknya perekonomian AS. Investor mengalihkan dananya dari saham ke emas.Penurunan penjualan rumah di AS yang membuat...
readmore »»  

Kisah Ciputra Memulai Bisnis Tanpa Modal

Jakarta - Calon pengusaha sekarang biasanya mengeluhkan soal keterbatasan modal untuk mendirikan atau mengembangkan usaha. Tapi siapa sangka, memulai usaha bisa dilakukan tanpa banyak modal. Bagaimana caranya? Pengusaha senior Ciputra mengisahkan perjalanan hidupnya saat memulai usaha tanpa modal."Bagaimana saya memulai uang tanpa uang satu sen pun?...
readmore »»  

Impor BBM Makin Tinggi, Bos Pertamina Kampanyekan Naik Sepeda

Atambua - Makin banyaknya populasi kendaraan di Indonesia membuat konsumsi BBM makin besar. Pemerintah melalui Pertamina, harus mengimpor BBM dengan jumlah yang besar. Di tengah dolar yang sudah Rp 11.000 saat ini, impor semakin tidak sehat."Butuh uang yang banyak untuk impor BBM, dan jumlahnya terus meningkat, orang sudah males naik sepeda, sukanya...
readmore »»  

Mau Jadi Pengusaha Sukses dan Tangguh, Ini Tips dari Ciputra

Jakarta - Menjadi pengusaha butuh mental baja dan kuat, karena tak jarang gagal dan jatuh. Tak boleh cepat menyerah bila ingin menjadi pengusaha sukses. Apa saran pengusaha senior Ciputra agar bisa jadi pengusaha tangguh?"Menjadi pengusaha itu harus tahu market dan bisnis yang akan dikembangkan, lalu pelajari betul kekuatan para pesaing," ungkap Ciputra...
readmore »»  

Sulit Cari Tanah Murah di Jakarta, Pengembang Lirik Bodetabek

Jakarta - Harga tanah di DKI Jakarta terus melambung. Para pengembang properti kesulitan mencari tanah yang murah di DKI Jakarta. Alhasil, investor properti melirik wilayah Bogor, Tangerang, dan Bekasi (Bodetabek) untuk membangun proyek properti, baik rumah tapak ataupun apartemen."Harga tanah naiknya banyak dan mahal sekali untuk satu meter persegi...
readmore »»  

Cetak Ribuan Pengusaha, Ciputra Gelontorkan US$ 1 Juta/Tahun

Jakarta - Pengusaha senior Indonesia Ciputra menggelontorkan dana Corporate Social Responsibility (CSR) setiap tahunnya US$ 1 juta/tahunnya untuk mencetak ribuan pengusaha muda di Indonesia. Caranya dengan mendirikan Universitas Ciputra Entrepreneurship Online (UCEO)."Entrepreneur itu harus mampu terjun bebas dan berani ambil resiko. Sekarang ini para...
readmore »»  

Dolar Rp 11.000, Mensos Sebut Tak Pengaruh ke Orang Menengah-Bawah

Jakarta - Nilai tukar rupiah saat ini anjlok. Dolar AS sudah menembus Rp 11.000, dan banyak pihak yang dirugikan dengan kondisi ini. Namun Menteri Sosial Salim Segaf Al-Jufri membantah kondisi ini berdampak pada masyarakat menengah ke bawah. Pengaruh hanya dirasakan pengusaha besar."Kalau orang miskin itu pakai dolar saja pernah nggak? Kalau orang...
readmore »»  

Dahlan: Bogasari Siap Beli Tepung Sergum Atambua Setinggi Gunung Sekalipun

Atambua - Hari ini, Menteri BUMN Dahlan Iskan menghadiri acara panen raya Sorgum di Atambua, Nusa Tenggara Timur (NTT). Dahlan mengatakan Bogasari dan 2 produsen tepung lokal siap membeli sorgum tersebut."Ada tiga produsen tepung yang siap membeli tepung sorgum yang di produksi oleh para petani khususnya di Atambua, NTT," ujar Dahlan dalam kunjungannya...
readmore »»  

Dolar Tembus Rp 11.000, Bagaimana Nasib Harga Properti?

Jakarta - Pelemahan rupiah yang membuat dolar AS menyentuh Rp 11.000 akan berpengaruh juga terhadap harga properti. Banyaknya besi-besi konstruksi yang masih diimpor, akan membuat harga properti ikutan naik.Ketua Umum DPP Real Estate Indonesia (REI) Rudy Margono mengatakan, besi menjadi salah satu komponen penting bahan dasar bangunan."Besi kita masih...
readmore »»  

Dahlan Tak Mau Intervensi BUMN Beli Saham Murah

Kupang - Saat ini ekonomi Indonesia sedang terguncang, indeks harga saham gabungan (IHSG) dan rupiah sedang anjlok. Saham-saham BUMN ikutan anjlok. Menteri BUMN Dahlan Iskan tidak mau intervensi BUMN untuk melakukan pembelian kembali (buyback) saham tersebut.Kemarin, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) memang telah mengeluarkan aturan buyback saham bisa dilakukan...
readmore »»  

Dahlan Iskan dan Bos Pertamina Panen Sorgum di Atambua

Atambua - Sejak kemarin hingga hari ini, Menteri BUMN Dahlan Iskan melakukan kunjungan kerja keliling sejumlah daerah di Indonesia. Pagi ini, Dahlan mengunjungi Atambua untuk melakukan panen raya sorgum dengan beberapa direksi BUMN.Panen sorgum ini terjadi di lahan seluas 200 hektar yang ditanam oleh PT Pertamina (Persero) dan PT Askes. Panen perdana...
readmore »»  

Ada Pameran Properti di JCC, Harga Mulai Rp 600 Juta-Rp 1,5 Miliar

Jakarta - Bingung belum punya tempat tinggal, dan ingin beli rumah atau apartemen? Yuk datang ke pameran properti Indonesia Properti Expo 2013 di Jakarta Convention Center (JCC) Senayan, Jakarta. Masyarakat khususnya kalangan kelas menengah ke atas dapat memilih hunian yang tepat dan tentu saja sesuai dengan anggaran keuangan."Pameran yang berlangsung...
readmore »»  

Alasan Dahlan Iskan Kunjungan Keliling RI Pakai Pesawat CN295 Buatan PTDI

Kupang - Dalam kunjungan kerjanya ke enam daerah yang dilakukan sejak kemarin hingga hari ini, Menteri BUMN Dahlan Iskan memilih menggunakan pesawat milik TNI AU yakni CN295 buatan PT Dirgantara Indonesia (PTDI). Apa alasannya?"Kita kan mau jualan pesawat ke berbagai negara khususnya Asia Tenggara, masak mau jualan nggak pernah merasakan naik pesawatnya,"...
readmore »»  

Pemerintah Umumkan Kebijakan Tapi Saham dan Rupiah Makin Anjlok, Kenapa?

Jakarta - Kemarin, pemerintah mengumumkan 4 paket kebijakan ekonomi dalam menghadapi guncangan ekonomi yang membuat rupiah melemah dan dolar menembus Rp 11.000. Namun paket kebijakan ekonomi itu direspons negatif.Usai pengumuman 4 paket kebijakan ekonomi pada kemarin siang, indeks harga saham gabungan (IHSG) langung turun dan dolar langsung menembus...
readmore »»  

Kesan Dahlan Iskan Setelah Jajal Pesawat CN295 Buatan PTDI

Jakarta - Sejak kemarin hingga hari ini, Menteri BUMN Dahlan Iskan melakukan kunjungan kerja ke beberapa daerah dengan menggunakan pesawat CN295 buatan PT Dirgantara Indonesia (PTDI). Apa kesan Dahlan terhadap pesawat buatan BUMN ini?"Kesannya, ya namanya juga pesawat untuk militer, ya begini, tidak ada aksesoris seperti di pesawat komersil," ucap...
readmore »»  

Kesan Dahlan Iskan Setelah Jajal Pesawat CN295 Made in Bandung

Jakarta - Sejak kemarin hingga hari ini, Menteri BUMN Dahlan Iskan melakukan kunjungan kerja ke beberapa daerah dengan menggunakan pesawat CN295 buatan PT Dirgantara Indonesia (PTDI). Apa kesan Dahlan terhadap pesawat buatan BUMN ini?Pesawat CN295 ini dibuat di pabrik pesawat milik PTDI yang lokasinya di Bandung."Kesannya, ya namanya juga pesawat untuk...
readmore »»  

Wall Street Cerah di Akhir Pekan

New York - Saham-saham di bursa Wall Street AS berakhir positif pada perdagangan di akhir pekan. Meski diawali negatif karena kekhawatiran berakhirnya stimulus oleh bank sentral AS yaitu The Fed, Wall Street berakhir positif.Pada perdagangan Jumat (23/8/2013), indeks Dow Jones Industrial naik 46,77 poin (0,31%) ke level 15.010,51. Indeks S&P 500...
readmore »»  

Terbang dengan Pesawat CN295, Dahlan Jadi Pramugara Dadakan

Jakarta - Menteri BUMN Dahlan Iskan mengaku sering membicarakan dan membanggakan pesawat buatan PT Dirgantara Indonesia (PT DI) yakni CN295. Namun baru hari ini, orang nomor satu di BUMN tersebut naik dan merasakan pengalaman dengan pesawat CN295 jenis militer milik TNI Angkatan Udara."Saya tadi kesini (Universitas Soedirman) Pakai pesawat CN295 milik...
readmore »»  

Mata Uangnya Rontok, Bank Sentral Brasil Kucurkan Stimulus US$ 60 Miliar

Jakarta - Kondisi pelemahan mata uang tak hanya terjadi di Indonesia, Brasil juga menghadapi kondisi yang sama. Bank sentral Brasil langsung mengumumkan program stimulus US$ 60 miliar untuk menyelamatkannya dari krisis.Program ini berupa swap mata uang dan pinjaman senilai US$ 3 miliar per pekan. Lewat program ini, bank sentral Brasil ingin menyelamatkan...
readmore »»  

Tekan Impor BBM, 100 Liter Solar Harus Dicampur 10 Liter Biofuel

Jakarta - Pemerintah akan meningkatkan penggunaan bahan bakar nabati (BBN) atau biofuel khususnya jenis biodiesel untuk menekan impor Bahan Bakar Minyak (BBM) solar. Penggunaan biodiesel akan dilakukan secara mondatori (wajib) sebesar 10% dari yang sebelumnya 7,5%.Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Jero Wacik mengatakan rencana ini akan...
readmore »»  

OJK Resmi Keluarkan Aturan Buyback Saham Emiten

Jakarta - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) resmi mengeluarkan aturan yang memberikan kemudahan bagi emiten atau perusahaan publik untuk membeli kembali sahamnya (buyback). Hal ini dilakukan untuk mengurangi gejolak di pasar saham dalam negeri."Guna mengurangi dampak pasar yang berfluktuasi secara signifikan serta memberikan kemudahan bagi emiten atau perusahaan...
readmore »»  

Bisakah Dolar Kembali di Bawah Rp 10.000? Ini Jawabannya

Jakarta - Analis memperkirakan nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) diperkirakan sulit kembali ke level di bawah Rp 10.000/US$. Hal itu mengingat defisit neraca berjalan diperkirakan masih akan tinggi."Harusnya secara kebijakan itu rupiah bisa stabil cenderung menguat tapi ya masih di angka Rp 10.400-Rp 10.500 per US$, nggak mungkin...
readmore »»  

Bebaskan Ekspor Barang Mentah, Jero Wacik: Kita Harus Selamatkan Diri

Jakarta - Dalam rangka menggenjot ekspor, pemerintah melakukan revisi sementara terhadap Permen Minerba No 7 tahun 2012 terkait peningkatan nilai tambah mineral melalui kegiatan pengolahan dan pemurnian mineral. Perusahaan-perusahaan mineral kembali dibebaskan untuk melakukan ekspor tanpa ada pembatasan.Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM)...
readmore »»  

Dolar Tembus Rp 11.000, Importir Minta Hapuskan Pajak Impor Kedelai

Jakarta - Menguatnya dolar AS terhadap rupiah sangat dirasakan oleh para importir kedelai yang tergabung dalam Asosiasi Kedelai Indonesia (Akindo). Mereka mendesak pemerintah agar bea masuk (BM) kedelai yang kini 5% dihapus untuk menekan harga kedelai yang terkena dampak melemahnya rupiah."Untuk sementara waktu memberikan pembebasan bea masuk atas...
readmore »»  

Dolar Sentuh Rp 11.000, Megawati: Tanya ke Dia yang Pimpin Negara Ini

Surabaya - Dalam beberapa hari terakhir, nilai tukar rupiah anjlok dan dolar AS menyentuh Rp 11.000. Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri menyindir pemerintahan Presiden SBY."Sekarang rupiah, rupiah, rupiah terhadap dolar, yang selalu agung-agungkan uang asing yaitu dolar, akhirnya rupiah terpuruk," sindir Mega di Lapangan Flores, Surabaya,...
readmore »»  

Terus Merosot Tajam, IHSG Diprediksi Hanya Capai 4.500 di Akhir Tahun

Jakarta - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) terus merosot tajam dalam sepakan terakhir ini. Saking parahnya koreksi, IHSG diperkirakan tidak akan menutup tahun 2013 di level 5.000.Analis saham dari Samuel Sekuritas Muhammad Al-Fatih memprediksi IHSG akan menutup akhir tahun ini di kisaran 4.400-4.500. Meski demikian, target tersebut juga tidak mudah...
readmore »»  

Pemerintah Bebaskan Sementara Ekspor Barang Mentah ke Luar Negeri

Jakarta - Pemerintah melakukan revisi sementara terhadap Peraturan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Nomor 7 tahun 2012 tentang Peningkatan Nilai Tambah Mineral melalui Kegiatan Pengolahan dan Permurnian Mineral. Sehingga perusahaan-perusahaan mineral kembali bebas mengekspor bahan mentah ke luar negeri setelah sebelumnya dibatasi.Menteri Keuangan...
readmore »»  

Nih, Pramugari Cantik dan Seksi yang Temani Penerbangan Sukhoi SSJ 100

Jakarta - Sky Aviation merupakan maskapai pertama di Indonesia yang memiliki pesawat Sukhoi SSJ 100. Pramugari maskapai tersebut tidak takut untuk naik di pesawat sejenis yang sempat mengalami insiden di Gunung Salak."Nggak-lah, nggak takut sama sekali, pesawat ini canggih," ungkap salah seorang pramugari Sky Aviation, Novita kepada detikFinance...
readmore »»  

Bagaimana Nasib Tanggul 'Raksasa' DKI? Ahok: Belum Jelaslah

Jakarta - Rencana pembanguan proyek tanggul 'raksasa' atau giant sea wall di DKI Jakarta untuk menahan banjir belum jelas kelanjutannya. Harus ada rekomendasi dari Kementerian Kelautan dan Perikanan sebelum proyek ini dibangun.Wakil Gubernur DKI Jakarta Basuki T. Purnama (Ahok) mengatakan, pihaknya terus melakukan rapat teknis dengan Kementerian Kelautan...
readmore »»  

Pramugari-pramugari Cantik Temani Penerbangan Sukhoi SSJ 100

Jakarta - Maskapai penerbangan lokal Sky Aviation kembali mendatangkan pesawat Sukhoi SSJ 100 dari Moskow, Rusia. Seperti halnya pesawat yang lain, Sukhoi SSJ 100 yang diopersikan Sky Aviation inipun dilayani oleh pramugari-pramugari cantik.Badan tinggi semampai dibalut seragam berwarna biru list merah menjadi pemandangan menarik di tengah kekhawatiran...
readmore »»  

Fenomena Bun Upas Rusak 35 Hektar Tanaman Kentang di Dieng

Purbalingga - Fenomena embun beku (frost) oleh masyarakat Dieng disebut Bun Upas tidak disukai oleh masyarakat sekitar karena bisa mematikan tanaman kentang. Kini, sebanyak 35 hektar tanaman kentang di Dataran Tinggi Dieng, Banjarnegara, Jawa Tengah rusak akibat fenomena ini.Tingkat kerusakan tanaman kentang tersebut berkisar antara 60-80% dan dikhawatirkan...
readmore »»  

Wamendag dan Wamentan Ajak Australia Investasi Peternakan di RI

Jakarta - Indonesia masih belum menjadi sasaran utama bagi investasi di bidang peternakan oleh investor Australia. Posisi Indonesia masih berada di peringkat ke-19 dari tujuan investasi Australia di bidang peternakan dengan nilai hanya US$ 25 juta.Untuk itu, Indonesia menggelar kegiatan IndOz Beef Investment and Trade di Brisbane yang diikuti oleh...
readmore »»  

SBY Sebut Ekonomi RI Terguncang karena Kebijakan Ekonomi di AS

Jakarta - Guncangan ekonomi sedang terjadi di Indonesia. Ini ditandai dengan penguatan dolar yang mencapai Rp 11.000.Presiden SBY menyatakan, guncangan ekonomi di Indonesia adalah karena kebijakan yang ada di Amerika Serikat (AS). Kebijakan AS tersebut rencana penghentian program stimulus oleh Bank Sentral AS (The Fed) terkait membaiknya ekonomi AS....
readmore »»  

Wow! Indonesia Punya Sirkuit Kelas Dunia

Jakarta - Bagi para penggemar mobil radio control, atau kerap disebut RC, sirkuit itu semacam 'tanah suci'. Dari berbagai penjuru mereka bertemu, berbagi pengalaman, dan tentunya bertanding untuk menjadi yang tercepat.Di Jakarta, salah satu sirkuit RC yang terkenal adalah Jakarta International Twin Circuit (JITC) di kompleks Gelora Bung Karno, Senayan....
readmore »»  

Sky Aviation Kembali Datangkan Sukhoi SSJ 100 dari Moskow

Jakarta - Maskapai penerbangan lokal Sky Aviation kembali mendatangkan pesawat Sukhoi Superjet 100 (SSJ 100) yang kedua. Pesawat ini didatangkan langsung dari Moskow, Rusia.CEO Sky Aviation, Krisman Tarigan mengungkapkan, kedatangan pesawat ini merupakan kelanjutan dari pesawat Sukhoi SJ 100 pertama yang datang pada Februari 2013 lalu."Kedatangan pesawat...
readmore »»  

Buyback Saham BUMN Paling Ditunggu Pelaku Pasar Modal

Jakarta - Pelaku pasar modal menilai 4 paket kebijakan ekonomi pemerintah hanya efektif dalam jangka menengah. Pasar menginginkan kebijakan yang efektif dalam jangka pendek."Untuk jangka pendek, rencana BUMN (Badan Usaha Milik Negara) buyback saham itu bisa dilakukan," kata Kepala Riset Trust Securities Reza Priyambada kepada detikFinance, Jumat (23/8/2013).Sebelumnya...
readmore »»  

Dolar Tembus Rp 11.000, Buruh Tetap Minta Upah Naik 50% di 2014

Jakarta - Melemahnya nilai tukar rupiah terhadap dolar AS hingga sempat tembus Rp 11.000 berdampak pada harga produk konsumsi yang bersumber dari bahan baku impor yang mengalami kenaikan. Kalangan serikat pekerja pun teriak karena tidak mau daya belinya menurun karena inflasi yang disebabkan kenaikan harga barang."Menyingkapi stimulus paket ekonomi...
readmore »»  

Waspada! Agus Marto Sebut Credit Default Swap RI Mulai Meningkat

Jakarta - Bank Indonesia (BI) mengakui sudah terjadi peningkatan Credit Default Swap (CDS). Hal ini terjadi akibat defisit yang masih tinggi di transaksi berjalan dalam komponen Neraca Pembayaran Indonesia (NPI)."Memang CDS ketika masyarakat dunia menyampaikan tentang Neraca Pembayaran Indonesia yang dikuatirkan berdampak. Karena current account deficit...
readmore »»  

Ini 10 Pekerjaan Paling Mematikan

Foto: ForbesJakarta - Bila pekerjaan anda sehari-hari tampak membosankan, hanya rapat-rapat, minum kopi, atau mengetik di komputer. Anda masih cukup beruntung memiliki pekerjaan seperti itu.Tiap tahun di Amerika Serikat (AS), ada ribuan pekerja yang meninggal karena luka saat bekerja. Biro Statistik Tenaga Kerja Nasional AS menyatakan, sepanjang...
readmore »»  

Pertamina Butuh US$ 150 Juta/Hari untuk Impor BBM

Jakarta - PT Pertamina (Persero) membutuhkan US$ 150 juta per hari untuk melakukan impor Bahan Bakar Minyak (BBM) bersubsidi."Kalau BBM itu yang kita butuhkan kan, kalau misalnya dolarnya kan sudah tahu, kita US$ 150 juta," ungkap Direktur Utama Pertamina Karen Agustiawan saat ditemui di Gedung LIPI, Jakarta, Jumat (23/8/2013)Ia mengakui kebutuhan...
readmore »»  

Tekan Impor Solar, Pemerintah Perbesar Konsumsi Biodiesel Dalam Negeri

Jakarta - Pemerintah akan meningkatkan penggunaan biodiesel (biofuel) dalam negeri dalam rangka menekan impor BBM khususnya solar. Kebijakan ini dalam rangka memperbaiki neraca transaksi berjalan dan nilai tukar rupiah, sebagai bagian 4 paket ekonomi pemerintah."Menurunkan impor migas, dengan memperbesar biodiesel dalam solar untuk mengurangi konsumsi...
readmore »»  

Dolar Tembus Rp 11.000, Ini 4 Paket Kebijakan Ekonomi Pemerintah

Jakarta - Hari ini, pemerintah mengumumkan 4 paket kebijakan ekonomi baru. Presiden SBY batal mengumumkan kebijakan ini dan diwakili oleh Menko Perekonomian Hatta Rajasa, Menteri Keuangan Chatib Basri, dan Gubernur Bank Indonesia (BI) Agus Martowardojo. Apa paket kebijakannya?Menko Perekonomian Hatta Rajasa mengatakan, paket kebijakan ekonomi yang...
readmore »»  

Pemerintah Beri Keringanan Pajak Bagi Industri Padat Karya

Jakarta - Pemerintah akan memberikan insentif berupa keringanan pajak bagi industri padat karya. Harapannya, industri yang bersangkutan tidak terkena dampak fluktuasinya ekonomi global dan tidak melakukan pemutusan hubungan kerja (PHK).Menurut Menteri Keuangan Chatib Basri, insentif ini diberikan dalam rangka mengurangi defisit, salah satunya melalui...
readmore »»