Menteri Yuddy Sebut Pengusaha Hotel Komit Tak Mark Up Biaya Kegiatan PNS

Jakarta -Pemerintah akan memperjelas lebih teknis soal ketentuan larangan Pegawai Negeri Sipil (PNS) menggelar acara atau rapat di hotel, sehingga tetap mendorong industri perhotelan. Selama ini pelaku perhotelan terpukul adanya aturan ini karena nyaris tak lagi dapat pelanggan lembaga pemerintahan.Di sisi pengusaha, para pengelola hotel juga berkomitmen...
readmore »»  

Ganti Kapal Berumur 30 Tahun, Pertamina Beli 7 Armada Kapal Rp 650 Miliar

Jakarta -PT Pertamina Trans Kontinental (PTK) memperkuat jaringan bisnisnya dengan menambah 7 unit kapal dengan nilai investasi US$ 49,9 juta atau sekitar Rp 650 miliar.Ketujuh kapal tersebut berupa 2 unit kapal Anchor Handling Tug Supply (AHTS) dan 5 unit kapal Harbour Tug. Kapal tersebut diserahkan oleh PT Batamec dan PT Dry Dock World Pertama (DDW)...
readmore »»  

Berantas Pencurian Ikan, Menteri Susi: Orang Pikir Saya Gila

Pangandaran -Semenjak menjadi Menteri Kelautan dan Perikanan akhir Oktober 2014, Susi Pudjiastuti langsung bergerak cepat. Program pertamanya adalah memberantas praktik illegal fishing atau pencurian ikan yang marak di laut Indonesia.Susi mengatakan awalnya banyak orang yang tidak percaya dirinya bisa mengatasi kapal-kapal yang melakukan praktik illegal...
readmore »»  

Mahasiswa Protes Kenaikan Harga BBM, JK: Di Indonesia Naik Sedikit Diprotes

Jakarta -Dalam satu bulan terakhir pemerintah telah menaikkan harga BBM premium dan solar (1 Maret dan 28 Maret 2015). Kebijakan ini mendapat reaksi masyarakat seperti protes dan demo mahasiswa di beberapa daerah seperti Jakarta dan Yogyakarta.Wakil Presiden Jusuf Kalla (Wapres JK) menanggapi aksi protes soal kenaikan harga BBM. Menurut JK kenaikan...
readmore »»  

Ada Kasus Perbudakan, Menteri Susi Takut Produk Ikan RI Diboikot AS

Pangandaran -Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti mengakui kasus perbudakan Anak Buah Kapal (ABK) yang dilakukan oleh kapal-kapal Thailand yang dioperasikan oleh PT Pusaka Benjina Resources (PBR) berlokasi di Benjina, Maluku, akan berdampak negatif bagi Indonesia.Berdasarkan laporan investigasi AP “Are slaves catching the fish you buy?"...
readmore »»  

Ada Kasus Perbudakan di Maluku, Menteri Susi Shock dan Kecewa

Pangandaran -Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti kembali angkat bicara soal kasus perbudakan Anak Buah Kapal (ABK) yang dilakukan oleh kapal-kapal Thailand yang dioperasikan oleh PT Pusaka Benjina Resources (PBR) berlokasi di Benjina, Maluku.Kapal tersebut melakukan penangkapan ikan di wilayah Indonesia untuk perusahaan di Thailand. Hal...
readmore »»  

Kapal 'Jumbo' Cuma Dituntut Rp 200 Juta, Menteri Susi: Susah Diterima Kepala Saya

Pangandaran -Jaksa di Pengadilan Perikanan Ambon yang hanya menuntut denda Rp 200 juta atau subsider 6 bulan penjara bagi awak dan nakhoda kapal 'jumbo' MV Hai Fa dinilai tidak adil.Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti berkali kali menegaskan tak menerima tuntutan ringan terhadap kasus dugaan pencurian ikan yang melibatkan kapal berbobot...
readmore »»  

Program 1 Juta Rumah Jokowi Butuh 'Bank' yang Pernah Ada di Era Orde Baru

Jakarta -Program 1 juta rumah pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) segera diluncurkan 30 April mendatang. Namun program ini butuh sebuah instrumen baru yaitu suatu 'bank' di luar pembiayaan, yaitu 'bank' tanah yang pernah diterapkan di zaman Orde Baru.Secara pembiayaan, program ini sudah tak ada masalah karena konsumen MBR (Masyarajat Berpenghasilan...
readmore »»  

Ada Kasus Perbudakan di Maluku, Menteri Susi Shock dan Kecewa

Pangandaran -Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti kembali angkat bicara soal kasus perbudakan Anak Buah Kapal (ABK) yang dilakukan oleh kapal-kapal Thailand yang dioperasikan oleh PT Pusaka Benjina Resources (PBR) berlokasi di Benjina, Maluku.Kapal tersebut melakukan penangkapan ikan di wilayah Indonesia untuk perusahaan di Thailand. Hal...
readmore »»  

Kapal 'Jumbo' Cuma Dituntut Rp 200 Juta, Menteri Susi: Susah Diterima Kepala Saya

Pangandaran -Jaksa di Pengadilan Perikanan Ambon yang hanya menuntut denda Rp 200 juta atau subsider 6 bulan penjara bagi awak dan nakhoda kapal 'jumbo' MV Hai Fa dinilai tidak adil.Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti berkali kali menegaskan tak menerima tuntutan ringan terhadap kasus dugaan pencurian ikan yang melibatkan kapal berbobot...
readmore »»  

Program 1 Juta Rumah Jokowi Butuh 'Bank' yang Pernah Ada di Era Orde Baru

Jakarta -Program 1 juta rumah pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) segera diluncurkan 30 April mendatang. Namun program ini butuh sebuah instrumen baru yaitu suatu 'bank' di luar pembiayaan, yaitu 'bank' tanah yang pernah diterapkan di zaman Orde Baru.Secara pembiayaan, program ini sudah tak ada masalah karena konsumen MBR (Masyarajat Berpenghasilan...
readmore »»  

Pulang ke Pangandaran, Menteri Susi: Di Sini Enak Nggak Ada Nyamuk

Pangandaran -Akhir pekan ini, Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti pulang kampung halamannya di Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat. Susi mengajak seluruh pejabat eselon I Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP).Ia mengatakan lebih nyaman tinggal di kampung halaman daripada daerah lain termasuk Jakarta."Di sini enak, nggak banyak nyamuk,"...
readmore »»  

Pertamina: Harga BBM RI Salah Satu yang Termurah di Asia

Jakarta -Pemerintah memutuskan untuk menaikkan harga bensin premium Rp 7.300/liter dan minyak solar Rp 6.900/liter. Namun, menurut PT Pertamina (Persero), harga Bahan Bakar Minyak (BBM) tersebut, masih salah satu yang termurah dibandingkan negara-negara Asia lainnya.Vice President Corporate Communication Pertamina, Wianda Pusponegoro mengatakan, harga...
readmore »»  

Ada Sisa Uang Belanjaan di Pasar? Tabung Saja Langsung ke Bank Lewat Pedagangnya

Jakarta -Transaksi keuangan sekarang makin dipermudah dengan layanan perbankan tanpa kantor cabang atau Laku Pandai yang diluncurkan oleh Otoritas Jasa keuangan (OJK). Salah satunya adalah untuk menabung.Misalnya untuk ibu-ibu yang belanja ke pasar tradisional. Bila ada uang kembalian, berapapun jumlahnya bisa ditabung melalui pedagang yang juga tercatat...
readmore »»  

Pulang ke Pangandaran, Menteri Susi: Di Sini Enak Nggak Ada Nyamuk

Jakarta -Akhir pekan ini, Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti pulang kampung halamannya di Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat. Susi mengajak seluruh pejabat eselon I Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP).Ia mengatakan lebih nyaman tinggal di kampung halaman daripada daerah lain termasuk Jakarta."Di sini enak, nggak banyak nyamuk," kata...
readmore »»  

Pertamina: Harga BBM RI Salah Satu yang Termurah di Asia

Jakarta -Pemerintah memutuskan untuk menaikkan harga bensin premium Rp 7.300/liter dan minyak solar Rp 6.900/liter. Namun, menurut PT Pertamina (Persero), harga Bahan Bakar Minyak (BBM) tersebut, masih salah satu yang termurah dibandingkan negara-negara Asia lainnya.Vice President Corporate Communication Pertamina, Wianda Pusponegoro mengatakan, harga...
readmore »»  

Belajar Wujudkan Mimpi Jadi Pengusaha Sukses ala Ridwan Kamil

Jakarta -Sebuah mimpi menjadi wirausahawan sukses tidak akan terwujud, bila seseorang tidak dibarenginya dengan langkah nyata. Demikian disampaikan oleh Walikota Bandung Ridwan Kamil‎ dalam acara CreativePreneur Corner 2015.‎"Untuk jadi entrepreneur harus latihan juga. Nggak bisa hanya modal melamun dan bermimpi saja, harus latihan jatuh bangun juga,"...
readmore »»  

Ada Sisa Uang Belanjaan di Pasar? Tabung Saja Langsung ke Bank Lewat Pedagangnya

Jakarta -Transaksi keuangan sekarang makin dipermudah dengan layanan perbankan tanpa kantor cabang atau Laku Pandai yang diluncurkan oleh Otoritas Jasa keuangan (OJK). Salah satunya adalah untuk menabung.Misalnya untuk ibu-ibu yang belanja ke pasar tradisional. Bila ada uang kembalian, berapapun jumlahnya bisa ditabung melalui pedagang yang juga tercatat...
readmore »»  

Cerita Mukhlis Si Penjual Sembako yang Jadi Agen Bank Mandiri

Gowa -Mukhlis Jamaluddin adalah agen dari Bank Mandiri dalam program TabunganMu, yang merupakan turunan dari layanan bank tanpa kantor cabang atau lebih dikenal dengan nama Laku Pandai.Sebelumnya, Mukhlis hanyalah penjual barang-barang sembako di salah satu toko di Pasar Burung-Burung, Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan (Sulsel). Sampai pada awal Maret,...
readmore »»  

Tips CT Untuk Mahasiswa yang Nyambi Wirausaha: Jangan Kebanyakan Tidur!

Jakarta -Dalam acara CreativePreneur Corner 2015, pengusaha nasional Chairul Tanjung mendapat pertanyaan bagaimana tips agar mahasiswa yang sekaligus wirausaha, bisa berhasil dalam aktivitas yang dilakoninya.Pria yang akrab disapa CT ini dengan lugas mengatakan, bahwa kuncinya adalah komitmen untuk menjalani setiap usaha yang dilakoninya."Intinya komitmen...
readmore »»  

Earth Hour, Transmart Carrefour Padamkan Papan Reklame dan Neon Sign

Jakarta -Transmart kembali ikut berpartisipasi dalam pelaksanaan Earth Hour 2015. Ini adalah tahun ke-5 (lima) keterlibatan aktif Transmart dalam pelaksanaan kampanye ramah lingkungan dan penghematan energi tersebut."Transmart akan memadamkan billboard papan reklame dan neon sign untuk Earth Hour tahun 2015 ini, di hari Sabtu tanggal 28 Maret 2015...
readmore »»  

Ada Bank Tanpa Kantor, Ibu-ibu di Gowa Ini Bisa Lebih Mudah Nabung

Jakarta -Layanan perbankan tanpa kantor atau dikenal dengan program Laku Pandai yang diluncurkan oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) memudahkan masyarakat untuk menabung di bank. Khususnya yang berada di pelosok daerah.Adalah Naharia yang ikut menerima manfaatnya. Sehari-harinya Ia menjadi penjual bawang di Pasar Burung- Burung, Kabupaten Gowa, Sulawesi...
readmore »»  

Pesan CT ke Pemerintahan Jokowi: Permudah Izin Usaha

Jakarta -Mantan Menko Perekonomian yang juga pengusaha nasional Chairul Tanjung mengungkapkan, dunia usaha di Indonesia masih sulit berkembang. Salah satu hambatannya rumitnya perizinan usaha. Untuk itu ia berharap pemerintahan Presiden Jokowi, bisa mempermudah proses perizinan."Kalau ditanya, sudahkah cukup berpihak ‎kah Pemerintah kepada dunia usaha?...
readmore »»  

Nabung di Bank Tapi Tak Dikasih Buku Tabungan, Ibu Asal Sulawesi Ini Bingung

Gowa -Warga Sulawesi Selatan (Sulsel) diperkenalkan dengan layanan perbankan tanpa kantor cabang atau Laku Pandai oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Ternyata masih banyak warga yang kurang paham akan layanannya.Salah satunya adalah Nursamsi DG Ngimi, yang bingung karena tidak mendapatkan buku tabungan. Ia baru saja mendaftarkan diri sebagai nasabah...
readmore »»  

Dorong Anaknya Jadi Pengusaha, CT Tak Pernah Kasih Modal Uang

Jakarta -Mantan Menteri Koordinator bidang Perekonomian sekaligus pengusaha nasional, Chairul Tanjung ingin anaknya sukses menjadi seorang pengusaha. Namun, ia tidak pernah memberikan modal dana ke putrinya agar bisa sukses seperti dirinya."Saya nggak pernah takut dia ditipu karena dia nggak pernah saya kasih duit.Dia dapat duit bikin acara-acara dari...
readmore »»  

Susi Marine: Kumpulkan Lobster Tangkapan Nelayan Lalu Dijual ke Jakarta

Pangandaran -Rumah pribadi Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti, Jalan Merdeka No. 312, Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat yang luasnya 5 hektar memiliki berbagai fasilitas. Mulai hotel, simulator pesawat, sampai Susi Marine yang digunakan untuk menampung berbagai macam jenis lobster yang ditangkap nelayan setempat.Ade Waryo seorang petugas...
readmore »»  

Awasi Pergerakan Pesawat, Susi Air Gunakan Satelit Canggih

Pangandaran -Untuk memonitor pergerakan seluruh pesawat miliknya, maskapai penerbangan Susi Air punya cara khusus. Susi Air menggunakan sistem aplikasi Blue Sky dan menjadi maskapai satu-satunya di Indonesia yang menggunakan sistem terbaru buatan Amerika Serikat (AS)."Dengan sistem Blue Sky asal AS ini, kita bisa lihat seluruh pergerakan pesawat kita,"...
readmore »»  

Motivasi Jenaka Bos Perusahaan Kreatif di Acara 'CreativePreneur 2015'

Jakarta -Banyaknya jumlah masyarakat Indonesia sering dimanfaatkan negara-negara lain untuk memasarkan produk yang dihasilkannya. Harusnya hal tersebut bisa dimanfaatkan oleh generasi muda Indonesia, untuk mengembangkan produk kreasinya dan merajai pasar di negaranya sendiri.Demikian disampaikan Yansen Kamto, CEO PT Kibar Creative Indonesia, dalam...
readmore »»  

Mengintip 5 Hektar Kediaman Pribadi Menteri Susi di Pangandaran

Pangandaran -Sebagai seorang Menteri Kelautan dan Perikanan, Susi Pudjiastuti saat ini memang tinggal di rumah dinasnya yaitu Komplek Kementerian Widya Chandra, Jakarta. Namun sebagai seorang pribadi dan putri daerah, Susi tinggal di Pangandaran.Akhir pekan ini, Sabtu (28/03/2015) Susi kembali 'pulang kampung' ke rumah tempat ia dibesarkan yaitu di...
readmore »»  

Harga BBM Naik Rp 500/Liter, Ini Penjelasan Pertamina

Jakarta -Pemerintah telah menaikkan harga bensin premium jadi Rp 7.300/liter dan minyak solar Rp 6.900/liter. Hal ini disebabkan oleh naiknya harga minyak dan melemahnya rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS).Vice President Corporate Communication PT Pertamina (Persero), Wianda Pusponegoro mengatakan, harga indeks pasar dunia untuk gasoline (premium)...
readmore »»  

Dukung Earth Hour, PLN Ajak Masyarakat Matikan Lampu Pukul 20.30

Jakarta -PT PLN (Persero) mengajak masyarakat untuk mendukung kampanye Global Earth Hour, malam ini Sabtu (28/3/2015), dengan mematikan lampu selama 60 menit. PLN juga akan memadamkan lampu di kantor-kantor PLN seluruh Indonesia kecuali lampu yang benar-benar diperlukan yang berkaitan dengan keamanan dan operasi instalasi PLN."Nanti malam jangan lupa,...
readmore »»  

Motivasi Jenaka Bos Perusahaan Kreatif di Acara 'CreativePreneur 2015'

Jakarta -Banyaknya jumlah masyarakat Indonesia sering dimanfaatkan negara-negara lain untuk memasarkan produk yang dihasilkannya. Harusnya hal tersebut bisa dimanfaatkan oleh generasi muda Indonesia, untuk mengembangkan produk kreasinya dan merajai pasar di negaranya sendiri.Demikian disampaikan Yansen Kamto, CEO PT Kibar Creative Indonesia, dalam...
readmore »»  

Mengintip 5 Hektar Kediaman Pribadi Menteri Susi di Pangandaran

Pangandaran -Sebagai seorang Menteri Kelautan dan Perikanan, Susi Pudjiastuti saat ini memang tinggal di rumah dinasnya yaitu Komplek Kementerian Widya Chandra, Jakarta. Namun sebagai seorang pribadi dan putri daerah, Susi tinggal di Pangandaran.Akhir pekan ini, Sabtu (28/03/2015) Susi kembali 'pulang kampung' ke rumah tempat ia dibesarkan yaitu di...
readmore »»  

Harga BBM Naik Rp 500/Liter, Ini Penjelasan Pertamina

Jakarta -Pemerintah telah menaikkan harga bensin premium jadi Rp 7.300/liter dan minyak solar Rp 6.900/liter. Hal ini disebabkan oleh naiknya harga minyak dan melemahnya rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS).Vice President Corporate Communication PT Pertamina (Persero), Wianda Pusponegoro mengatakan, harga indeks pasar dunia untuk gasoline (premium)...
readmore »»  

Dari Chairul Tanjung sampai Ridwan Kamil Bagi Kisah Sukses di 'CreativePreneur'

Jakarta -C‎reativePreneur Event Creator kembali menggelar 'CreativePreneur Corner 2015' setelah sebelumnya sukes dengan‎ gelaran kreatif lainnya yakni 'CreativePreneur Berjuang' pada 2014.Sejumlah pembicara bakal meramaikan‎ gelaran yang menyasar peserta generasi muda dan diselenggarakan di The Hall Senayan City mulai pukul 10.00 sampai 20.00 WIB,...
readmore »»  

Dukung Earth Hour, PLN Ajak Masyarakat Matikan Lampu Pukul 20.30

Jakarta -PT PLN (Persero) mengajak masyarakat untuk mendukung kampanye Global Earth Hour, malam ini Sabtu (28/3/2015), dengan mematikan lampu selama 60 menit. PLN juga akan memadamkan lampu di kantor-kantor PLN seluruh Indonesia kecuali lampu yang benar-benar diperlukan yang berkaitan dengan keamanan dan operasi instalasi PLN."Nanti malam jangan lupa,...
readmore »»  

Bensin Premium Naik Jadi Rp 7.300/Liter, Pertamina Sempat Usul Rp 8.000/Liter

Hainan -Pemerintah memutuskan menaikkan harga bahan bakar minyak (BBM), salah satunya bensin premium jadi Rp 7.300/liter. Awalnya PT Pertamina (Persero) meminta harganya naik jadi Rp 8.000/liter, tapi ditolak Kementerian Energi Sumber Daya Mineral (ESDM).Hal tersebut diungkapkan Menteri Koordinator Perekonomian, Sofyan Djalil. Awalnya BUMN energi ini...
readmore »»  

Bensin Premium Naik Jadi Rp 7.300/Liter, Pertamina Sempat Usul Rp 8.000/Liter

Hainan -Pemerintah memutuskan menaikkan harga bahan bakar minyak (BBM), salah satunya bensin premium jadi Rp 7.300/liter. Awalnya PT Pertamina (Persero) meminta harganya naik jadi Rp 8.000/liter, tapi ditolak Kementerian Energi Sumber Daya Mineral (ESDM).Hal tersebut diungkapkan Menteri Koordinator Perekonomian, Sofyan Djalil. Awalnya BUMN energi ini...
readmore »»  

Menko Sofyan: Harga BBM Ditetapkan Sesuai Harga Keekonomian

Hainan -Pemerintah kembali menaikkan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis premium dan solar Rp 500/liter mulai Sabtu, (28/3/2015, pukul 00.00 WIB. Menteri Koordinator (Menko) Perekonomian Sofyan Djalil menjelaskan, penetapan harga BBM tidak harus selalu berpatokan pada mekanisme pasar atau harga minyak internasional."Itu sudah komitmen, bahwa pemerintah...
readmore »»  

Menko Sofyan: Harga BBM Ditetapkan Sesuai Harga Keekonomian

Hainan -Pemerintah kembali menaikkan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis premium dan solar Rp 500/liter mulai Sabtu, (28/3/2015, pukul 00.00 WIB. Menteri Koordinator (Menko) Perekonomian Sofyan Djalil menjelaskan, penetapan harga BBM tidak harus selalu berpatokan pada mekanisme pasar atau harga minyak internasional."Itu sudah komitmen, bahwa pemerintah...
readmore »»  

Begini Asyiknya Terbang Jakarta-Pangandaran Dengan Pesawat Mungil Susi Air

Pangandaran -Terbang dengan pesawat seperti Airbus, Boeing, Bombardier ataupun ATR sudah biasa. Lalu bagaimana rasanya terbang dengan pesawat mungil Cessna Grand Caravan 208? Tentu ada pengalaman yang tidak terlupakan.Pagi ini, Sabtu (28/03/2015) detikFinance mencoba menaiki pesawat Cessna Grand Caravan 208 milik maskapai Susi Air dengan nomor penerbangan...
readmore »»  

Menperin: Industri Rokok Libatkan Tenaga Kerja 6,1 Juta Orang

Kediri -Pemerintah terus berupaya menyusun regulasi yang mengatur industri rokok. Peraturan-peraturan tersebut demi memastikan perkembangan industri rokok yang telah memberi kontribusi bagi negara.Selain kontribusi materil berupa penerimaan negara dari cukai dan lapangan kerja, industri berbahan baku tembakau ini diakui merupakan bagian dari masyarakat...
readmore »»  

Harga Bensin Premium Naik, Pertamina Masih Tahan Harga Pertamax

Jakarta -PT Pertamina (Persero) masih menahan harga Bahan Bakar Minyak (BBM/bensin) jenis Pertamax RON 92 dan Pertamax Plus 95, meski pemerintah telah menaikkan harga BBM premium dan solar mulai besok, Sabtu (28/3/2015)."Sepertinya harga Pertamax akan kita tahan dulu, tidak kita naikkan, minimal sampai 1 April nanti," kata Direktur Pemasaran PT Pertamina,...
readmore »»